Melirik Peluang Bisnis di Bidang Kesehatan

Written By Unknown on Selasa, 11 Maret 2014 | 11.22

Laporan Reporter Tribun Jogja, Gaya Lufityanti

TRIBUNJOGJA.COM, YOGYA - Ilmu kesehatan kini tidak hanya berkembang pada penyakit serta obatnya saja, melainkan juga bidang kesehatan yang bisa menjadi peluang bisnis.

Bisnis ini tentunya masih terbilang baru bagi masyarakat awam. Untuk memulai berbisnis di bidang ini, masyarakat bisa mengikuti presentasi "How To Start Bisnis Kesehatan" yang akan diadakan pada 11 Maret 2014.

Presentasi ini akan dihelat mulai pukul 18.30 di Hotel Griya Sentana yang beralamat di Jalan Gowongan Lor  nomor 65 - 67.

Kegiatan ini akan menawarkan peluang bisnis baru di bidang kesehatan yang bisa dicoba oleh  semua orang, baik dokter, praktisi kesehatan, ibu rumah tangga, karyawan, maupun mahasiswa. Untuk mengikuti presentasi ini, peserta hanya akan dipungut Rp 10 ribu dan mendaftarkan diri ke nomor 08122891634 / 081904299008. (*)

Skandal Kuliner Terkait :

Bakpia Tidak Asli Merajalela di 7 Titik Penting di Yogya


Anda sedang membaca artikel tentang

Melirik Peluang Bisnis di Bidang Kesehatan

Dengan url

http://jogyamalioboro.blogspot.com/2014/03/melirik-peluang-bisnis-di-bidang.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Melirik Peluang Bisnis di Bidang Kesehatan

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Melirik Peluang Bisnis di Bidang Kesehatan

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger