Rektor UGMK : IPTEK Tidak Cukup, Tapi Harus IPTEKS

Written By Unknown on Kamis, 07 November 2013 | 11.22

Laporan reporter Tribun Jogja, Niti Bayu Indrakrista

TRIBUNJOGJA.COM, YOGYA -Penguasaan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) dinilai belum cukup menjadi modal. Namun harus diimbangi pula dengan kemampuan penguasaan seni. Hal ini dikatakan Rektor UGM, Prof Dr Pratikno yang memperkenalkan Iptek menjadi ipteks yaitu ilmu pengetahuan dan seni.

Menurut Pratikno, seni menjadi sumber kekuatan tersendiri. Dengan seni, maka seseorang dapat mengenal kebudayaan sehingga mengerti akar budaya.

Hal itu disampaikannya ketika memberikan sambutan dalam Lokakarya Nasional Manajeman Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat di Perguruan Tinggi yang diadakan di Hotel Eastparc, Jl Solo, Yogyakarta, Kamis (7/11/2013) pagi.

Ia menambahkan, perguruan tinggi melalui lembaga penelitian dan pengabdian masyarakatnya harus berpikir secara lebih stategis untuk mengabdi pada masyarakat. Caranya mampu memikirkan apa yang tidak terpikirkan oleh orang lain.

"Termasuk yang tidak terpikir oleh pemerintah," ujar Pratikno di hadapan puluhan perwakilan LPPM dari berbagai perguruan tinggi di Indonesia. (*)


Anda sedang membaca artikel tentang

Rektor UGMK : IPTEK Tidak Cukup, Tapi Harus IPTEKS

Dengan url

http://jogyamalioboro.blogspot.com/2013/11/rektor-ugmk-iptek-tidak-cukup-tapi.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Rektor UGMK : IPTEK Tidak Cukup, Tapi Harus IPTEKS

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Rektor UGMK : IPTEK Tidak Cukup, Tapi Harus IPTEKS

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger