Laporan Reporter Tribun Jogja, Theresia T. Andayani
TRIBUNJOGJA.COM, YOGYA - Pekan mode Jogja Fashion Week (JFW) kembali digelar hari ini Rabu (3/7/2013) di Jogja Expo Center (JEC). Pembukaan diawali dengan pagelaran Mahakarya Batik Bantul dan tarian oleh Bala Mahardhika.
Pekan mode kali ini akan diikuti sebanyak 93 desainer yang akan unjuk karya dan koleksi terbaru. Even yang digelar kedelapan kali sejak tahun 2006 ini mengambil tema Simphoni Khatulistiwa. Even ini digelar sampai Minggu (7/7) mulai jam 9 pagi hingga 10 malam.
Desainer yang akan tampil antara lain berasal dari Yogya, Semarang, Solo, Klaten, Magelang, Pekalongan, Surabaya, Bali, Jakarta, Madura, Palembang, Cilacap, Purbalingga dan Sydney, Australia. (TRIBUNJOGJA.COM)
Anda sedang membaca artikel tentang
Mahakarya Batik Bantul Buka Gelaran Jogja Fashion Week
Dengan url
http://jogyamalioboro.blogspot.com/2013/07/mahakarya-batik-bantul-buka-gelaran.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Mahakarya Batik Bantul Buka Gelaran Jogja Fashion Week
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Mahakarya Batik Bantul Buka Gelaran Jogja Fashion Week
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar